Membekali Mahasiswa Manajemen Dakwah Melalui Program Pelatihan BTHQ

Senin (22/02/2023)|Tepat mengawali kalender akademik semester genap, Jurusan Manajemen Dakwah mengadakan pelatihan BTHQ Session 1. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Ketua Jurusan Manajemen Dakwah, Bapak Dian Adi Perdana, S.Sos.I., M.M. “Kegiatan ini merupakan program pengembangan softskill bagi mahasiswa/i Jurusan Manajemen

Webinar Nasional Season 2: Moderasi Beragama dalam Syiar Keagamaan, Kemanusiaan, dan Kebangsaan

Pada 16 Februari 2023, Webinar Nasional Season 2 dengan tema Moderasi Beragama: Syiar Keagamaan, Kemanusiaan, dan Kebangsaan sukses dilaksanakan secara daring. Acara ini menghadirkan narasumber dari kalangan akademisi dan praktisi yang mendalami isu moderasi beragama. Diskusi mengupas pentingnya moderasi sebagai

Mempererat Moderasi Beragama Antar Kampus Melalui Kuliah Umum

Kamis (16/02/2023), Momentum mengawali perkuliahan Semester Genap tahun ajar 2022/2023, Jurusan Manajemen Dakwah menyelenggarakan Kuliah Umum yang berkonsep Webinar Nasional Session 2 bertajuk “Moderasi Beragama: Syiar Keagamaan, Kemanusiaan dan Kebangsaan”. Kegiatan yang diselenggarakan secara daring melalui platform zoom meeting ini