Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen Dakwah telah mengadakan kegiatan Diklat (Pendidikan Dan Latihan) 1 dengan tema “Melahirkan Generasi yang Berjiwa Pemimpin, Inovatif, dan Berkarakter Islami” pembukaan kegiatan ini dilaksanakan di Aula Fakultas Ushuludin dan Dakwah, Kampus 1 IAIN Sultan Amai Gorontalo,
D.M.E.C Solusi Peningkatan Soft Skill Bahasa Inggris Manajemen Dakwah
Sabtu (9/10/2021), Jurusan Manajemen Dakwah kembali menggandeng Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen Dakwah mengadakan kegiatan yaitu launching program baru mereka yang yaitu Dakwah Management English Club atau yang disingkat D.M.E.C. Program ini didedikasikan untuk seluruh mahasiswa manajemen dakwah yang ingin meningkatkan
Membangkitkan Semangat Berwirausaha Melalui Lokakarya Wirausaha
Kamis (7/10/2021), Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen Dakwah bekerjasama dengan Jurusan Manajemen Dakwah atas inisiasi dari ibu Adhayani Mentari Paramata, SE, M.S.M. telah menyelenggarakan Lokakarya Kewirausahaan dengan tema “How to be a Great and Smart Entrepreneur” yang bertempat di Laboratorium Dakwah,